Bentuk Idiom Ragam Gaul di Media Sosial Pada Generasi Milenial: Tinjauan Sosiolinguistik
DOI:
https://doi.org/10.29240/estetik.v8i1.12943Keywords:
Idiom, Milenial, Ragam GaulAbstract
Perubahan generasi dapat memengaruhi perubahan bahasa. Generasi milenial merupakan generasi yang dekat dengan perkembangan dunia digital. Media sosial yang banyak digandrungi oleh generasi milenial adalah Tiktok, Instagram, Threads dan Twitter. Pada generasi milenial, bahasa yang berkembang atau menjadi identitas generasi ini adalah munculnya istilah-istilah gaul yang banyak ragamnya dan bervariasi. Sebelum munculnya bahasa ragam gaul, dalam bahasa Indonesia sudah ada idiom yang dibakukan. Idiom yang saat ini berkembang memiliki ciri khusus dan perbedaan dengan idiom yang telah dibakukan sehingga peneliti mengangkat bentuk idiom bahasa Indonesia ragam gaul generasi milenial khususnya di media sosial. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif kualitatif. Sumber data penelitian ini adalah idiom yang diperoleh dari beberapa platform seperti Tiktok, Twitter, Instagram, dan Threads. Data penelitian ini adalah idiom bahasa Indonesia ragam gaul terbaru yang digunakan oleh generasi milenial. Teknik pengumpulan data penelitian ini menggunakan teknik baca simak catat. Teknik analisis data penelitian ini adalah padan intralingual. Penelitian ini menghasilkan: bentuk idiom berdasarkan stratanya didominasi oleh kelompok kata. Bentuk idiom berdasarkan pola kategori kata didominasi oleh nomina--nomina. Bentuk idiom berdasarkan pola inti-pewatasnya didominasi oleh diterangkan-menerangkan. Berdasarkan sumbernya, idiom ragam gaul generasi milenial didominasi oleh idiom yang berasal dari bahasa Indonesia itu sendiri atau asli.
Downloads
References
Afria, R., Sanjaya, D., & Tiara, M. (2020). Leksikostatistik dan grotokronologi bahasa melayu palembang, basemah lahat, basemah pagaralam, dan kayu agung: kajian linguistik historis komparatif. Madah: Jurnal Bahasa Dan Sastra, 11(1), 27-42.
Aulia, A. N., Nuriyam, S., & Mahardika, R. Y. (2019). Perspektif generasi millenial terhadap eksistensi bahasa Indonesia di media sosial. Parole: Jurnal Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia, 2(3), 355-364.
Chaer, A. (2013). Pengantar Semantik Bahasa Indonesia . Jakarta: Rineka Cipta
Danim, S. (2022). Menjadi Peneliti Kualitatif . Bandung : Pustaka Setia
Dastjerdi, H. V., & A'lipour, J. (2010). Teaching idiomatic expressions in context through focus on form techniques. English Language Teaching, 3(4), 71-74.
Dewi, D. K. (2020). An Analysis of Error in Using Idiomatic Expression Through Reading Text on Twelfth Grade Students at SMKN 2 in Academic Year 2020/2021 (Doctoral dissertation, Universitas Batanghari).
Dewi, V. F., & Wahyu, A. B. (2021). Idiom dalam Novel Orang-orang Biasa Karya Andrea Hirata sebagai bahan ajar pembelajaran bahasa Indonesia di SMA. Logat: Jurnal Bahasa Indonesia dan Pembelajaran, 8(1), 41-52.
Ekorini, P. Z. (2022). Perspektif mahasiswa terhadap pentingnya pemahaman idiom dalam aktivitas membaca (Reading). Attractive: Innovative Education Journal , 1-10.
Faruk. (2012). Metode Penelitian Sastra. Yogyakarta: Pustaka Belajar.
Fauziah, N. (2020). Peran generasi milenial dalam kewirausahaan yang berbasis nilai-nilai Islami. Ekosiana Jurnal Ekonomi Syari ah, 7(2), 93-108.
Gusti, I. G. C. (2021). Bentuk idiom dalam majalah pers mahasiswa di Universitas Sebelas Maret Surakarta. Nuansa Indonesia, 23(1), 13-24.
Harlina. 2012. Idiom masyarakat di Desa Pondek Tengah Kecamatan V Koto Kabupaten Muko-Muko Bengkulu Utara. Jurnal Pendidikan Bahasa dan Sastra, 665-672
Hudaa, S., & Bahtiar, A. (2020). Variasi bahasa kaum milenial: Bentuk akronim dan palindrom dalam media sosial. ESTETIK: Jurnal Bahasa Indonesia, 3(1), 41.
Iqbal, M. (2021). Transfer of codes and mixed codes in Indonesian molebrities Instagram: Transfer of codes and mixed codes in Indonesian molebrities Instagram. Bahtera Indonesia; Jurnal Penelitian Bahasa Dan Sastra Indonesia, 6(2), 213–222. https://doi.org/10.31943/bi.v6i2.87
Khak, M. A. (2011). Idiom dalam bahasa Indonesia: Struktur dan maknai. Widyaparwa, 39(2), 141-154.
Kridalaksana, H. (2009). Pembentukan kata dalam bahasa Indonesia. Jakarta: PT. Gramedia.
Langi, I. S. (2016). Idiom dalam film The Godfather. Jurnal Elektronik Fakultas Sastra Universitas Sam Ratulangi, 3(3).
Larasati, D. A. (2020). Upaya Menurunkan Konsumsi Minyak pada Generasi Milenial dengan Alternatif Cara Memasak Rebus, Kukus, Bakar, dan Oven Menggunakan Food Model Tempe Berbumbu (Doctoral dissertation, Universitas Gadjah Mada).
Mansyur, U. (2018). Belajar memahami bahasa generasi milenial.
Marteja, S. (2019). Variasi bahasa Tukul Arwana di acara Bukan Empat Mata Trans 7 dikaji dari teori etnografi komunikasi Dell Hymes. ESTETIK: Jurnal Bahasa Indonesia, 2(2), 89-112.
Martinah, A. (2021). Telaah penggunaan frasa idiomotis dalam lirik lagu ‘Ujung Aspal Pondok Gede’karya Iwan Fals. Diksatrasia: Jurnal Ilmiah Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia, 5(1), 1-4.
Mulyono. (2020). Form, meaning, and function of idiom in basa Suroboyoan. ResearchGate, 1-6. https://www.researchgate.net/publication/347588982_Form_Meaning_and_Function_of_Idiom_in_Basa_Suroboyoan
Nikmah, B. (2022). Penggunaan ragam bahasa gaul pada kolom komentar Tiktok@ Fadiljaidi. ESTETIK: Jurnal Bahasa Indonesia, 5(1), 61-70.
Nugrawiyati, J. (2020). Analisis variasi bahasa dalam novel ‘Fatimeh Goes To Cairo.’. El-Wasathiya: Jurnal Studi Agama, 8(1), 41-56.
Nurcholisho, L. R. (2017). Idiom bahasa Arab strategi menerjemahkan. Lisanan Arabiya: Jurnal Pendidikan Bahasa Arab, 1(1), 70-91.
Nurdianti, A., & Fauzi, A. (2024). Membangun pemahaman keagamaan generasi milenial melalui metode diskusi: Analisis podcast Ustadz Hanan Attaki di Youtube. Tarbiatuna: Journal of Islamic Education Studies, 4(1), 641-652.
Oktavia, W. (2020). Perubahan fonologis bahasa gaul dalam percakapan Whatsapp kelompok siswa kelas 9 MTs Muhammadiyah 05 Kemusu. ESTETIK: Jurnal Bahasa Indonesia, 3(1), 75-92.
Pangaribuan, T. R. (2010). Hubungan variasi bahasa dengan kelompok sosial dan pemakaian bahasa. Jurnal Bahas, 20(01).
Riemer, A. (2010). Translation, imitation and parody. Australian Journal of French Studies, 47(1), 36-45.
Setyawan, I., Permadi, D., & Setyorini, R. (2021). Pemakaian variasi bahasa slang pada anak jalanan di kawasan Taman Kota Ajibarang. ESTETIK: Jurnal Bahasa Indonesia, 4(2), 207-220.
Sukatmo, S. (2022). Penggunaan bahasa Indonesia di kalangan generasi milenial. Inspirasi Dunia: Jurnal Riset Pendidikan dan Bahasa, 1(4), 62-69.
Sunarta, D. A. (2023). Kaum milenial di perkembangan ekonomi digital. Economic and Business Management International Journal (EABMIJ), 5(1), 9-16.
Syakur, A. (2014). Analisis dialek lokal sebagai penanda identitas lokal individu (Studiinterlanguage mahasiswa di Ilmu Administrasi Negara Stisospol “Waskita Dharma” Malang). JAMAK, 1(1), 14-18.
Winata, N. T. (2021). Pembinaan bahasa Indonesia yang baik dan benar dikalangan mahasiswa di era milenial melalui media sosial. Bahtera Indonesia; Jurnal Penelitian Bahasa Dan Sastra Indonesia, 6(2), 267-275. https://doi.org/10.31943/bi.v6i2.141
Wyatt, R. (2006). Check Your English Vocabulary for Phrasal Verbs and Idioms. London: A & C Black Publishers Ltd.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
Citation Check
License
Copyright (c) 2025 Amara Ridha Amalia, Mulyono, Agusniar Dian Savitri

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.
Authors who publish with ESTETIK : Jurnal Bahasa Indonesia agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License (CC BY-NC-SA 4.0) that allows others to share the work with an acknowledgment of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgment of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).